Penutupan Kegiatan MATSAMA MAN 1 Kota Makassar Tahun 2020
Makassar, (Humas MAN 1 Kota Makassar) - Setelah Madrasah Aliyah Negeri (MAN) 1 Kota Makassar selesai melaksanakan Kegiatan Masa Ta’aruf Siswa Baru Madrasah (MATSAMA) Tahun Pelajaran 2020/2021 melalui Zoom
Meeting, hari ini melaksanakan Penutupan acara ini secara Daring Zoom Meeting, Jum'at (17/7/2020).
Baca Juga: Edisi Rapat Pembagian Tugas MAN 1 Kota Makassar Tahun Pelajaran 2020-2021.
Baca Juga: Edisi Rapat Pembagian Tugas MAN 1 Kota Makassar Tahun Pelajaran 2020-2021.
Penutupan MATSAMA MAN 1
Kota Makassar 2020, oleh Kepala MAN 1 Kota
Makassar DR. Luqman MD,
S.Ag., S.E., M.M., hadir turut hadir semua stakeholder madrasah, termasuk semua Peserta Didik Baru MAN 1 Kota Makassar Tahun Pelajaran 2020-2021.
Salah seorang pemateri MATSAMA MAN 1 Kota Makassar St. Musdalifah, S.Ag., M.Pd.(Doc. Srenshot Humas M1M 2020)
Pelaksanaan MATSAMA MAN 1 Kota Makassar walaupun kondisi Covid-19, namun pelaksanaannya tetap berlangsung aman, tertib dan sukses yang berlangsung secara daring dari sejak hari Senin - Jum'at, 13 - 17 Juli 2020.
Pada Kesempatan ini semua peserta didik baru MAN 1 Kota Makassar tahun pelajaran 2020-2021 telah mendapatkan materi MATSAMA dengan baik, dari beberapa nara sumber baik dari dalam madrasah sendiri maupun berasal dari luar MAN 1 Kota Makassar. (Nrd)
Menutup acara MATSAMA MAN 1 Kota Makassar 2020 dengan pembacaan Do'a.
0 Response to "Penutupan Kegiatan MATSAMA MAN 1 Kota Makassar Tahun 2020"
Post a Comment